Dalam berbagai kebutuhan, material jenis PE-100 diketahui memiliki sejumlah kelebihan, salah satunya durabilitas yang sangat baik, sementara tingkat kerusakan yang dapat diminimalisir. Oleh karena itu, umur pakai pipa HDPE dapat digunakan lebih dari 50 tahun untuk kebutuhan saluran air bersih bertekanan.
BACA JUGA :
Bukan hal mudah membangun saluran air bersih dengan pipa yang tepat untuk kebutuhan jangka Panjang. Karena spesifikasi kebutuhan ini bekerja dengan tekanan untuk mengalirkan fluida (air bersih) dari sumber menuju titik keran yang biasanya terletak pada bagia atas.
Kebutuhan ini tentu saja aka kurang efektif, jika di dukung produk pipa dengan spesifikasi rendah, dan tidak tahan terhadap tekanan. Singkatnya, kesalahan penggunaan produk pipa akan memperpendek usia pakai, sehingga saluran air bersih tidak dapat digunakan sebagaimana mestinya.
Selain mebutuhkan spesifikasi tekanan sesuai dengan kebutuhan, kebutuhan instalasi saluran air bersih juga bekerja secara berkelanjutan. Karena setiap hari, kebutuhan air bersih sering dibutuhkan untuk beragam keperluan, seperti masak, sanitasi dan sebagainya.
Karena dibutuhkan untuk saluran air bersih, produk pipa yang digunakan juga harus sesuai dengan standard Food Grade. Yang artinya bentuk pencemaran sekecil apapun, termasuk dari kerusakan material pipa sangat tidak di tolelir dalam hal ini.
Dari beberapa kebutuhan di atas, jelas tak semua produk pipa yang ditawarkan di pasar ideal digunakan. Bahkan tidak hanya jangka Panjang, munculnya permasalahan seperti korosi dan sebagainya, membuat saluran air menjadi kurang efektif.
Dan dengan segala kelebihannya, umur pakai pipa HDPE untuk kebutuhan saluran air bersih bisa mencapai 50 tahun. Hal tersebut dikarenakan satu dan beberapa faktor kelebihan, berikut diantaranya :
Material bahan baku terbaik : Dibanding material bahan baku PVC, HDPE memiliki kelebihan 5 kali lipat dalam hal durabilitas. Dalam hal ini tingkat kepadatan material bahan ini sangat baik, sehingga memiliki tingkat kelenturan dan kekuatan sangat tinggi.
Jangan heran, produk pipa HDPE juga tersedia dalam bentuk roll, karena sifatnya yang elastis. Selain itu, material ini juga memiliki tingkat keretakan sangat rendah. Sehingga dapat mengoptimalkan umur pakai pipa HDPE dari risiko kerusakan dan sebagainya.
Sistem Penyambungan “Persenyawaan Sempurna” : Sebagai produk pipa thermoplastic modern, pipa HDPE tidak disambung secara konensional seperti produk pipa PVC. Sehingga umur pakai pipa HDPE lebih optimal berkat penyambungan tanpa sekat, atau biasa dikenal dengan istilah persenyawaan sempurna.
Proses penyambungan ini dilakukan dengan memanfaatkan sifat thermoplastic. Yang akan meleleh pada saat dipanaskan, namun akan mengeras pada saat suhu normal. Selain mudah di bentuk, kelebihan ini juga membuat sambungan antar pipa atau fitting bebas sekat.
Tidak Mengalami Korosi : Adalah point penting produk dapat digunakan untuk kebutuhan saluran air bersih. Kekurangan ini yang sering membuat produk pipa jenis lain, kurang efektif untuk saluran air bersih. Tak hanya mengurangi usia pakai, tapi juga sering menyebabkan risiko pencemaran.